Gaya Belajar siswa yang perlu diketahui guru
Gaya belajar merupakan cara seoarang siswa dalam menyerap informasi yang diberikan gurunya. setiap siswa mempunyai gaya belajar yang berbeda dengan siswa lainnya. guru perlu tahu gaya belajar siswa siswanya, agar materi yang dsampaikan dapat diterima dengan jelas oleh siswa. Gaya belajar dibagi menjadi 4 macam yang sering disebut dengan VARK ( Visual, Auditory, Read and Write, Kinestetik). 1. Visual Siswa yang memiliki gaya belajar visual akan optimal jika dalam belajar menyertakan gambar, grafik dan lain sebagai untuk menyerap informasi 2. Auditory Siswa yang memiliki gaya belajar auditory akan optimal belajarnya jika menyertakan listensing, diskusi 3. Read dan writing Siswa yang memiliki gaya belajar read and writing akan optimal belajarnya dengan penggunaan kata dan menerjemahkan konsep abstrak kedalam kata. 4. Kinestetik Siswa dengan gaya belajar kinestetik akan optimal belajarnya jika dia melakukan langsung.